Materi Kuliah Pengolahan Citra
CITRA ? Menurut kamus Indonesia-Inggris karangan John M. Echols dan Hassan Shadily : Citra = Image
Menurut Webster, citra adalah : “suatu representasi (gambaran), kemiripan, atau imitasi dari suatu obyek”
Pencitraan (imaging) adalah Kegiatan transformasi dari citra tampak menjadi citra digital. Beberapa alat yang dapat digunakan untuk pencitraan adalah : Scanner, Kamera Digital, Photo sinar-x/sinar infra merah.
Analisis Citra Adalah kegiatan menganalisis citra sehingga menghasilkan informasi untuk menetapkan keputusan (biasanya didampingi bidang AI).
Berikut materi-materi pengolahan citra yang di butuhkan di dalam pekuliahan (khususnya di udinus):
1. Pengenalan Pengolahan citra
2. Operasi Titik
3. Format Citra Digital dan Histogram
4. Operasi Geometri
5. Pengolahan Citra Lanjutan
Semoga bermanfaat bagi rekan yang sedang mengambil mata kuliah pengolahan citra.
Spesial thanks buat pak edy, serta teman-teman seperjuangan di udinus.
------------------------------------------
Menurut Webster, citra adalah : “suatu representasi (gambaran), kemiripan, atau imitasi dari suatu obyek”
Pencitraan (imaging) adalah Kegiatan transformasi dari citra tampak menjadi citra digital. Beberapa alat yang dapat digunakan untuk pencitraan adalah : Scanner, Kamera Digital, Photo sinar-x/sinar infra merah.
Analisis Citra Adalah kegiatan menganalisis citra sehingga menghasilkan informasi untuk menetapkan keputusan (biasanya didampingi bidang AI).
PENTING >>> SEMUA FILE DOWNLOAD VIA "ZIDDU" – BILA INGIN MEMPERCEPAT DOWNLOAD BUATLAH ACCOUNT ZIDDU GRATIS, DAFTAR KLIK DISINI ACCOUNT ANDA BISA DIPAKAI MENDOWNLOAD DISELURUH WEBSITE YANG DIDUKUNG OLEH ZIDDU.
Berikut materi-materi pengolahan citra yang di butuhkan di dalam pekuliahan (
1. Pengenalan Pengolahan citra
2. Operasi Titik
3. Format Citra Digital dan Histogram
4. Operasi Geometri
5. Pengolahan Citra Lanjutan
Semoga bermanfaat bagi rekan yang sedang mengambil mata kuliah pengolahan citra.
Spesial thanks buat pak edy, serta teman-teman seperjuangan di udinus.
------------------------------------------
Tidak ada komentar: